DIKLATOrientasi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja di Lingkungan Kementerian Keuangan
DESKRIPSIOrientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja ini diselenggarakan untuk membekali para Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di lingkungan Kementerian Keuangan agar memiliki pengetahuan dan keterampilan terkait pelaksanaan tugas dan fungsinya sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) dengan berlandaskan pada nilai-nilai dan kode etik instansi pemerintah khususnya Kementerian Keuangan.
Orientasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja menjadi salah satu bentuk pelaksanaan pengembangan kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang wajib diikuti oleh para PPPK yang baru diangkat. Orientasi ini bertujuan untuk memperkenalkan nilai-nilai, tugas, dan fungsi Aparatur Sipil Negara kepada para PPPK. Orientasi ini penting dilakukan mengingat latar belakang PPPK yang berasal dari nonAparatur Sipil Negara tentunya memerlukan pemahaman tentang nilai dan fungsi Aparatur Sipil Negara sebelum terjun ke lingkungan birokrasi pemerintahan.
PELAKSANAAN 22-Apr-2024 s.d 31-May-2024
JAMLAT84.00
RENCANA PESERTA74
PENYELENGGARAPusat Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan dan Manajerial
RUMPUN DIKLATManajemen SDM
METODE PEMBELAJARAN Classical
KAP
Call Center Halo BPPK: Telp. 14004 Whatsapp 0812 9819 6377 Email: bppk.hubungikami@kemenkeu.go.id